RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN JIWA PADA PASIEN DENGAN BERDUKA
DISFUNGSIONAL
DI RUANG RAWAT INAP RS. DR. ERNALDI BAHAR PALEMBANG
PROGRAM
STUDI ILMU KEPERAWATAN FK UNIVERSITAS SRIWIJAYA
Nama
Klien:
Ruang: No.
CM:
No.
|
Diagnosa
Keperawatan
|
Tujuan/
Kriteria Hasil
|
Intervensi
Keperawatan
|
Rasional
|
1.
|
Berduka Disfungsional
|
Tujuan: mendampingi dan membantu klien yang mengalami kehilangan
untuk
1.
MMelalui
grieving process
2.
MMenyadarkan
bahwa perasaaan kepedihan adalah respon yang normal dan sehat terhadap
kehilangan
3.
MMemfasilitasi
klien yang mengalami grief untuk untuk mencapai tugasnya dengan cara mereka
sendiri
|
1.
TMenentukan
tahap berduka mana klien terfiksasi di dalamnya
2.
KMengembangkan
hubungan saling percaya
3.
SMenyampaikan
sikap yang dapat diterima klien, tidak takut untuk mengemukakan masalah
4.
BMengaiarkan
klien mengekspresikan perasaannya
5.
BMembantu
klien mengeluarkan perasaannya
6.
JMenjelaskan
kepada klien tahapan berduka yang normal
7.
AMenganjurkan
klien untuk melihat kembali kenyataan dan situasi serta hubungannya dengan
kehilangan
8.
KMendiskusikan
pada klien bahwa menangis dapat diterima, gunakan sentuhan yang terapeutik
9.
BMembantu
klien memecahkan masalah
|
1.
PPengkajian
data yang akurat dibutuhkan untuk perencanaan yang tepat
2.
KKepercayaan
adalah landasan hubungan terapeutik
3.
UUntuk
meningkatkan rasa percaya
4.
MMenyatakan
perasaan dalam suatu lingkungan yang tidak mengancam akan menolong klien
sampai pada persoalan yang tidak terpecahkan
5.
MMengeluarkan
ketegangan yang tertahan
6.
MMembantu
meringankan perasaan bersalah
7.
MMembantu
klien menerima aspek positif dan negatif dari kehilangan
8.
MMenunjukkan
sikap empati penting dan kaji latar budaya sebelumnya
9.
PMenguatan
positif meningkatkan harga diri
10.
MMemenuhi
kebutuhan spiritual
|
EmoticonEmoticon