Look at this

Rabu, 14 Oktober 2020

Jobsheet Asisten Keperawatan: Mengganti Sprei Pasien di atas Tempat Tidur (Bed Making)

 

ALAT DAN BAHAN KETERAMPILAN KEPERAWATAN

“ BED MAKING “

No

Alat / Bahan

Jumlah

1

Selimut

2 buah

2

Sprei besar

1 buah

3

Sprei kecil

1 buah

4

Sarung guling selimut

1 buah

5

Perlak

1 buah

6

Sarung bantal

1 buah

7

Ember

1 buah

Tujuan :

1. Membersihkan tempat tidur pasien

2. Menghilangkan bau lepek dan memberikan rasa nyaman pada pasien

Indikasi Pasien :

1. Pada pasien yang bed rest

2. Pada pasien yang sudah berada lama di Rumah Sakit

FORMAT PENILAIAN KETERAMPILAN KEPERAWATAN

“ BED MAKING “

NO

ASPEK YANG DI NILAI

NILAI

A.

1.

Tahap Pra Interaksi

Mengecek catatan medik

2.

Menyiapkan Peralatan dan tempat

3.

Mencuci tangan

B.

1.

Tahap Orientasi

Memberikan salam dan memperkenalkan diri

2.

Menjelaskan tujuan pada pasien dan keluarga

3.

Menjelaskan prosedur pada pasien dan keluarga

4.

Memberi kesempatan untuk bertanya

C.

1.

Tahap Kerja

Membawa peralatan ke dekat pasien

2.

Menutup sampiran

3.

Menganjurkan pasien untuk berbaring terlentang ( jika mampu )

4.

Memindahkan perlengkapan klien yang ada di tempat tidur

5.

Melepaskan selimut dan laken penutup,melipatnya dan meletakkan di ember tempat kain kotor.

6.

Membantu pasien tidur miring menjauhi perawat,dengan tetap memperhatikan posisi umum pasien

7

Melepas laken, perlak, stek laken dengan menggulungnya kearah punggung pasien. Bagian kotor berada didalam gulungan

8

Memasang laken, perlak dan stek laken pada bagian separuh kasur, kemudian dibuat sudut

9

Melebarkan linen bersih ke tengah tempat tidur dan meletakkan dibelakang punggung pasien

10

Pasien dibantu untuk membalik posisi ke hadapan perawat dengan melewati gulungan linen bersih tersebut

11

Semua linen kotor diambil, kemudian diletakkan di tempat kain kotor

12

Gulungan linen bersih dibentangkan, rapihkan dengan memasukkan sisa linen pada sisi tempat tidur

13

Pasien dikembalikan pada posisi supnasi

14

Memasangkan selimut yang bersih

15

Melepas bantal dengan hati-hati sambil menyangga kepala

16

Melepas sarung bantal yang kotor dan menggantinya dengan yang bersih

17

Merapikan pasien

18

Membereskan alat-alat

D

1

Tahap Terminasi

Mengevaluasi reaksi pasien

2

Kontrak untuk kegiatan selanjutnya

3

Mendokumentasikan hasil pemeriksaan

4

Mencuci tangan

5

Mencatat kegiatan dalam lembar catatan keperawatan

CATATAN KEPERAWATAN


EmoticonEmoticon

About